Monday, September 3, 2018

PENETAPAN KEBUTUHAN (FORMASI) CPNS TAHUN 2018 AKAN DISAMPAIKAN DALAM RAKOR HARI KAMIS 6 SEPTEMBER 2018




Kabar gembira bagi Anda yang
menanti informasi Penerimaan CPNS 2018 karena rencana Penetapan Kebutuhan
(Formasi)  CPNS Tahun 2018 Akan
Disampaikan dalam Rakor Hari Kamis 6 September 2018. Hal ini dapat kita lihat
dari Isi Undangan Rakor Penyampaian Rincian Penetapan Kebutuhan (Formasi) CPNS
& Persiapan Pengadaan CPNS Tahun 2018





Isi surat Undangan Rakor
Penyampaian Rincian Penetapan

No comments:

Post a Comment